Sebagai pengguna hosting gratisan, seringkali direpotkan dengan harus berpindah-pindah hosting dikarenakan sesuatu sebab atau alasan. Mulai dari didisable karena tuduhan melanggar TOS (term of service) tanpa peringatan sebelumnya, situs tidak bisa diakses karena sharing server kita overload atau kita mendapatkan hosting gratis lain yang menawarkan fitur lebih bagus lagi. Maka anjuran backup yang sering kita…
Kategori: Buat Web
Rubah Antar Muka Blogspot Dengan Template
Bagi anda yang sudah punya blog di Blogger.com, mungkin tidak puas dengan template yang disediakan oleh Blogger.com yang terbatas itu. Tidak usah kuatir, banyak tersedia template dari yang sederhana sampai yang penuh dekorasi dan beraneka warna. Gratis lagi. Salah satunya di sini Blogger Templates. Silahkan berkunjung ke sana dan lihat-lihat dulu galerinya. Tidak usah ragu…
Menyembunyikan Navbar Blogspot
Bagi anda para newbie seperti saya yang baru saja mempunyai akun blogspot dan telah mempublikasikan blognya, pasti akan mendapati navigasi bar (navbar) yang terletak di baris paling atas halaman blog kita. Di antara kita mungkin tidak ambil pusing dengan adanya tampilan navbar tersebut. Namun bagi sebagian kita yang lain, adanya navbar tersebut mungkin saja membuat…
Pengalihan Ke Website Versi Mobile Menggunakan Javascript
Jika anda mempunyai dua website dengan konten sama yang satu dioptimalkan untuk pengguna desktop dan satunya dioptimalkan untuk pengguna gadget, anda tentunya ingin agar pengunjung yang menggunakan smartphone dapat secara otomatis dialihkan dan diarahkan langsung menuju situs atau blog versi mobile anda. Pengakses situs atau blog anda tidak perlu lagi repot pindah ke situs atau…
Instal WordPress Localhost
Ada dua wordpress yang dikenal di kalangan blogger, yaitu wordpress dot com dan wordpress dot org. Jika ingin langsung ngeblog tanpa harus repot-repot beli dan ngurusi domain name, host server dan backup data maupun kode-kode html dan script-script php maka lebih baik pakai wordpress dot com saja atau blogspot. Sebaliknya jika disamping ngeblog juga ingin…
Menginstal XAMPP
XAMPP kependekan dari X, Apache, MySQL, PHP dan Perl, adalah suatu program gratis yang dikembangkan oleh sebuah teamwork yang bernama Apache Friends. X yang berarti lintas sistem operasi, yaitu bisa dijalankan di semua sistem yang ada seperti Windows, Unix (termasuk Linux), Mc OS dan Solaris. Program ini berguna dan mutlak diperlukan bagi kita yang akan…
Tips Dalam Pembuatan Website
Ide pokok dalam membuat website adalah kemudahan pengunjung untuk mendapatkan informasi yang mereka butuhkan yang tersaji di website tersebut. 1. Sertakan Tagline. Tagline dalam bahasan ini adalah suatu pernyataan atau semboyan yang menggambarkan filosofi, visi dan misi sebuah website. Tagline ini harusnya berupa kalimat pendek yang akan tampak seketika dan menarik perhatian pengunjung saat halaman…
Menyorot Menu Aktif Dengan CSS
Untuk menghindari agar pengunjung website tidak mengklik suatu menu yang sebenarnya sedang dia lihat (aktif), maka menu yang sedang aktif tersebut harus ditandai. Biasanya kita beri tanda dengan memberi warna lain dari menu defaultnya atau dengan menyorotnya (highlite). Dengan demikian jika pengunjung ingin berpindah ke menu lainnya mereka akan mengklik menu yang tidak sedang dihighlite…
Menghiasi Halaman Web Dengan Webfonts
Tidak semua jenis font akan dikenali dan ditampilkan oleh internet browser. Jika tidak kenal maka browser akan menampilkan jenis font default semacam Arial, Helvetica, Verdana, sans-serif ataupun serif. Kadang kita ingin menghiasi halaman web kita dengan font-font dekoratif untuk tujuan tertentu tergantung kategori website kita. Untuk melaksanakan hal itu maka dibutuhkan suatu cara agar font…